Jadwal Imsak Sabtu, 16 Mei 2020/23 Ramadan 1441 H wilayah Sukabumi

15 Mei 2020, 20:10 WIB
JADWAL Imsak: Sabtu, 23 Ramadan 1441 H untuk wilayah Kota dan Kabupaten Sukabumi sekitarnya /Mantra Sukabumi/.*/Mantra Sukabumi

MANTRA SUKABUMI - Marhaban Ya Ramadan. Puasa Ramadan sudah memasuki hari ke dua puluh tiga. Keutamaan ibadah puasa Ramadan hari ke dua puluh tiga adalah , kalian akan melintasi shirathal mustaqim bersama para Nabi, shiddiqin dan syuhada’, dan pahala kalian seperti memberi makanan kepada setiap anak yatim dari ummatku dan seperti memberi pakaian kepada setiap yang telanjang dari ummatku.

Ramadan ini menjadi ujian kesabaran dan peningkatan ketakwaan seorang muslim, seperti firman Allah dalam Surah al-Baqarah: 183, "Hai orang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana telah diwajibkan atas orang-orang yang sebelum kamu agar kamu bertakwa".

Baca Juga: Viral Tokoh Agama di Surade Dipukul Pria Gempal Hingga Terjungkal, Ini Kata Polisi

Berikut jadwal Imsakiyah Sabtu, 23 Ramadan 1441 H bertepatan dengan tanggal 16 Mei 2020 untuk wilayah Kota dan Kabupaten Sukabumi yang akan memuat beragam informasi dari jadwal waktu salat hingga waktu imsak dan berbuka puasa, sebagaimana dikutip Mantra Sukabumi dari Kantor Kementerian Agama Kabupaten Sukabumi.

Sabtu, 23 Ramadan 1441 H / 16 Mei 2020 untuk wilayah Sukabumi dan sekitarnya.

Imsak

: 04:25 WIB

Subuh

: 04:35 WIB

Terbit

: 05:51 WIB

Dzuha

: 06:20 WIB

Dzuhur

: 11:50 WIB

‘Ashar

: 15:12 WIB

Maghrib

: 17:45 WIB

Isya

: 18:57 WIB

 Baca Juga: Heboh, Ulama di Magelang Diculik Secara Halus dengan Cara Divonis Positif Corona, Simak Faktanya

Catatan : Jadwal ini berlaku untuk wilayah Kota/Kabupaten Sukabumi, kecuali: Cibadak, Parungkuda, Cicurug, Palabuhanratu, Surade, Ciracap dan Jampang Kulon ditambah (+ 1 menit).

Terus update Mantra Sukabumi untuk mengetahui jadwal imsakiyah dan waktu berbuka puasa untuk wilayah Kota dan kabupaten Sukabumi.

Niat Puasa Bulan Ramadan :

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ اَدَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانَ هذِهِ السَّنَةِ ِللهِ تَعَالَى

NAWAITU SHAUMA GHODIN 'AN ADAA'I

FARDHI SYAHRI ROMADHOONA HAADZIHIS SANATI LILLAHI TA'ALA

Baca Juga: Malam Lailatul Qadar, Berikut 3 Cara Agar Mendapatkan Lailatul Qadar

Artinya : "Saya niat berpuasa esok hari untuk menunaikan fardhu di bulan Ramadhan tahun ini, karena Allah Ta'ala."

“SELAMAT MENUNAIKAN IBADAH PUASA”

Editor: Encep Faiz

Sumber: Kemenag Mantra Sukabumi

Tags

Terkini

Terpopuler