Doa Nabi Musa AS agar Diturunkan Kebaikan Atas Makanan yang Dibutuhkan kepada Allah SWT

- 17 Desember 2020, 12:00 WIB
Ilustrasi makanan. Doa Nabi Musa AS agar Diturunkan Kebaikan Atas Makanan yang Dibutuhkan kepada Allah SWT
Ilustrasi makanan. Doa Nabi Musa AS agar Diturunkan Kebaikan Atas Makanan yang Dibutuhkan kepada Allah SWT /Pixabay@free_photos/.*/Pixabay@free_photos

MANTRA SUKABUMI – Dikisahkan dalam Alquran bahwa Nabi Musa ‘Alaihi Sallam pernah berdoa mohon diturunkan kebaikan (makanan) kapada Allah SWT.

Ketika Nabi Musa AS hendak dibunuh oleh Fir’aun, maka keluarlah ia dari tempat asalnya menuju kearah negeri Madyan.

Setelah sampai di sebuah sumber air negeri Madyan, dia menjumpai di sana sekumpulan orang yang sedang memberi minum ternaknya.

Baca Juga: Pertajam Skill, Maksimalkan Hasil: ShopeePay Bagikan Kiat Cerdas Skill Fotografi Agar Makin Cuan

Baca Juga: Jaksa Pinangki Menangis dan Teriak Histeris Usai Ditegur, Hakim: Tidak Apa-apa Teruskan Saja

Nabi Musa AS menjumpai dibelakang orang banyak itu, dua orang perempuan yang sedang menghambat ternaknya. Lalu ia berkata, “Apakah maksudmu dengan berbuat seperti itu?”.

Kedua perempuan itu menjawab, “Kami tidak dapat memberi minum ternak kami sebelum pengembala yang lain memulangkan ternaknya, sedang ayah kami adalah orang tua yang telah lanjut usia”.

Dikutip mantrasukabumi.com dari Terjemah Alquran Al Karim, maka, Musa memberi minum ternak kedua perempuan itu, kemudian dia kembali ke tempat yang teduh lalu berdoa.

رَبِّ إِنِّي لِمَا أَنْزَلْتَ إِلَيَّ مِنْ خَيْرٍ فَقِير

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah