H-5 Idul Fitri 1442 H, 13 Ucapan Selamat Idul Fitri di Berbagai Negara Agar Caption Media Sosial Lebih Menarik

- 7 Mei 2021, 07:00 WIB
Pantun Idul Fitri 2021 dalam Berbagai Tema, Yuk Bagikan saat Momen Lebaran di Facebook, Instagram dan WA
Pantun Idul Fitri 2021 dalam Berbagai Tema, Yuk Bagikan saat Momen Lebaran di Facebook, Instagram dan WA /Freepik.com/Pikisuperstar

Tidak hanya di Asia dan Eropa, negara-negara Afrika seperti Nigeria pun ikut merayakan hari raya Idul Fitri.

Masyarakat Nigeria biasanya menggunakan kalimat 'Barka Da Sallah' yang berarti Selamat Hari Raya Idul Fitri.

Baca Juga: AHY Sambangi Anies Baswedan Di Balai Kota, Yan Harahap : Hanya Silaturahmi Saja Untuk Melapangkan Rizki 

11. Spanyol

Dalam bahasa Spanyol, kita bisa mengucapkan ucapan selamat Idul Fitri dengan ungkapan 'Feliz eid'.

Ucapan selamat Idulfitri juga bisa diartikan 'Eid bendito' yang lebih mirip dengan makna 'Eid Mubarak'.

12. Prancis

Dengan banyaknya imigran dari negara-negara Islam, Prancis tentunya ikut merayakan hari raya Idul Fitri.

Hampi mirip dengan Bahsa Inggris, masyarakat Prancis biasa menggunakan ungkapan 'Aid Moubarak'.***

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah