Bagaimana Cara Mandi Besar dalam Islam?, Begini Penjelasan UAH

- 25 Agustus 2021, 17:40 WIB
Ustadz Adi Hidayat atau UAH praktikkan tata cara mandi besar yang benar sesuai tuntunan Rasulullah SAW
Ustadz Adi Hidayat atau UAH praktikkan tata cara mandi besar yang benar sesuai tuntunan Rasulullah SAW /Instagram.com/ @adihidayatofficial

Hikmah dari membersihkan atau membasuh bagian kepala terlebih dahulu agar bisa membangun semangat, tidak lemas, daya pikir kuat dan sebagainya.

Baca Juga: Penjelasan UAH Soal Apakah Makmum Perlu Baca Surah atau Cukup Dengar Bacaan Imam Saja?

Lalu, basuh secara sempurna seluruh anggota badan dari bagian kanan, kemudian bagian kiri secara bergantian.

Jika tadi mengerjakan wudhu sampai membasuh sebagian kepala, maka setelah membasuh seluruh badan harus membasuh kedua kaki sebagai penutup wudhu tadi.

Saat membasuh kaki ini bisa berpindah atau bergesar sedikit agar tidak tercampur dengan sisa air yang digunakan untuk mandi.

Mandi besar telah selesai dilaksanakan. Karena mandi besar ini menghilangkan hadas besar, maka hadas kecil otomatis juga hilang sehingga tidak perlu lagi mengambil wudhu.

Namun, apabila selesai mandi besar ingin mengambl wudhu, maka tidak dipermasalahkan.

Selanjutnya, keluar dari kamar mandi dengan kaki kanan sembari membaca doa keluar kamar mandi.***

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah