Hukum Mengaji di YouTube, Begini Penjelasan Gus Baha

- 23 September 2021, 17:10 WIB
Hukum Mengaji di YouTube, Begini Penjelasan Gus Baha.
Hukum Mengaji di YouTube, Begini Penjelasan Gus Baha. /*/Instagram/@ceramahgusbaha

MANTRA SUKABUMI - Berikut penjelasan Gus Baha tentang hukum mengaji di Youtube.

Gus Baha menyikapi tentang perubahan zaman sekarang dimana sebagian orang lebih senang melihat siaran kajian di Youtube.

Dalam pengajiannya Gus Baha sedikit menyinggung tentang orang-orang yang mengaji tanpa guru atau melalui internet (Youtube).

Baca Juga: Shopee Gandeng Bintang Internasional Jackie Chan dan Joe Taslim di Iklan Shopee 9.9 Terbaru

Lalu apa hukum mengaji melalui Youtube?

Nah, kali ini Gus Baha akan menjelaskan hal tersebut. Maka dari simak baik-baik agar kita lebih paham serta mendapatkan ilmunya.

Seperti dilihat mantrasukabumi.com dari kanal Youtube Santri Kalong pada 23 September 2021.

Gus Baha menjelaskan bahwa orang-orang pada zaman sekarang itu tidak mengetahui silsilah maka belajar ngajinya tanpa guru.

"Wong ngaji ko tanpa guru ?! Dari internet atau buku ?, " ucap Gus Baha

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah