Benarkah Sholat Awal Waktu tak Wajib dan Bila Diakhirkan akan Dapat Ampunan? Ini Kata Gus Baha

- 7 Oktober 2021, 05:58 WIB
Penjelasan Gus Baha Benarkah Sholat Awal Waktu Tak Wajib dan Bila Diakhirkan akan Dapat Ampunan?
Penjelasan Gus Baha Benarkah Sholat Awal Waktu Tak Wajib dan Bila Diakhirkan akan Dapat Ampunan? /Sofar Syaoqi H/Instagram/ @kajian.gusbaha

Hal tersebut sesuai dengan peristiwa yang terjadi saat zaman Nabi Muhammad. Saat itu Rasulullah memerintahkan para sahabat untuk makan terlebih dahulu meski adzan terdengar.

"Jika makan sore atau malam sudah disediakan, dan terdengar azan isya, maka makanlah terlebih dahulu," imbuh Gus Baha

"Jadi zaman Nabi itu ada orang yang ngantuk di awal waktu, andai dia sholat akan kacau, kata Nabi: jika datang waktu sholat, dan kamu mengantuk maka tidurlah," ucapnya.

"Tapi sekarang banyak orang bodoh masal, kalau enggak awal waktu dosa, tidak boleh seperti itu, bagi yang suka awal waktu silahkan, tapi jangan sampai mewajib wajibkan," ungkap Gus Baha.

Gus Baha menjelaskan ada ulama yang memiliki sanad sholatnya itu di akhir waktu. Hal itu sebagai pengingat bahwa sholat di awal waktu itu tidak wajib.

"Itu tujuannya. Di Pondok Al Anwar Mbah Moen, sholat magrib itu akhir waktu, begitu pula subuh," jelas Gus Baha.

Menurut murid Mbah Moen tersebut, itu sebagai langkah mengabadikan ilmu jika sholat di awal waktu itu bukan perkara yang wajib.

"Meskipun lebih baik di awal waktu kita sepakat, tapi masalahnya jika semua awal waktu, lama-lama sholat akan dianggap problem," terangnya.

Baca Juga: Pengemis Ketahuan Pura-pura Pincang, Dedi Mulyadi Malah Minta Maaf: Saya Punya Dosa ke Bapak

Diantara problemnya beber Gus Baha, misalnya ada seseorang yang tengah dalam perjalanan, sedang makan, atau sedang melakukan sesuatu lalu tiba-tiba terdengar azan dan harus sholat, bisa berantakan nanti.

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah