Hati-hati dengan Hawa Nafsu, Gus Baha: Karena itu Bisa Menjadi Lautannya Dosa

- 17 November 2021, 19:00 WIB
Gus Baha sebut hati-hati dengan hawa nafsu yang bisa menjadikannya lautan dosa terhadap seseorang ketika hidup di dunia
Gus Baha sebut hati-hati dengan hawa nafsu yang bisa menjadikannya lautan dosa terhadap seseorang ketika hidup di dunia /Instagram.com/@ulama.nusantara

MANTRA SUKABUMI - Kali ini Kh Ahmad Bahauddin Nursalim (Gus Baha) ungkap tantang dahsyatnya dosa akibat dari hawa nafsu.

Gus Baha menjelaskan bahwa hawa nasfu bisa menjadi lautannya dosa seseorang ketika hidup di dunia.

Tidak hanya itu, kata Gus Baha hawa nafsu bisa juga menjadi lautannya syahwat karena bisa memerintahkan kenpada keburukan.

Baca Juga: Baca 7 Surat ini dalam Al Quran, Insyaallah Jadi Penyelamat, Gus Baha: Maka Itu yang Lebih Utama

Namun sebelum ke penjelasan hawa nafsu, Gus Baha jelaskan terlebih dahulu tentang sedekah.

Gus Baha mengungkap barang siapa yang setiap Jum'at bersedekah dengan satu dirham atau yang sepepadan

Maka Ia benar-benar telah menunaikan hak sedekah jelas Kh Ahmad Bahauddin Nursalim

"Dan maqolah yang ketujuh Sayyidina Umar ra berkata" Jelas Gus Baha. dilihat mantrasukabumi.com dari video yang diunggah kanal Youtube Santri Official pada 17 November 2021.

Maqolah adalah serangkain kata-kata mutiara atau kata-kata motivasi (ilmu kalam).

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x