Perbuatan Baik itu Tidak Ada Batasnya, Gus Baha: Kita Longgar dalam Melakukan Kebaikan itu Ajaran Nabi

- 27 Desember 2021, 14:00 WIB
Gus Baha. Bab berkahnya kiai tanpa gelar di yang mengajar di mushola.
Gus Baha. Bab berkahnya kiai tanpa gelar di yang mengajar di mushola. /Instagram.com/@gusbahaonline

Baca Juga: Gus Baha: Semua Ulama Sepakat Doa Anak ke Orang Tua yang Meninggal Dunia Manfaat, Ini Syaratnya

Maka dari itu, janganlah kita menghakimi orang lain, belum tentu orang tersebut salah.

Karena bisa jadi orang itu lebih baik dari kita, bahkan ketika kita sedang mengaji sekalipun, bisa jadi dia yang kita hakimi sedang menjalankan kebaikan yang kita sampaikan atau kita dengarkan dan resapi ketika mengaji.

Meski mengaji adalah ibadah dan agar ingat kepada Allah, namun hal tersebut juga bisa dilakukan ketika bekerja.

Misalkan orang yang bekerja demi keluarganya itu lebih wajib, karena dia sedang melaksanakan perintah yang telah diajarkan oleh Rasulullah saw.

Namun ketika ada orang yang mengaji, namun dia bisanya menghakimi orang lain yang tidak ngaji, sama saja hal tersebut lebih buruk dari pada orang yang bekerja tidak ngaji tersebut.

Itulah penjelasan Gus Baha mengenai kebaikan yang tidak ada batasnya.***

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah