Ingin Punya Daya Hafalan Kuat, Berikut Amalan yang Dianjurkan Nabi

- 14 Juni 2020, 05:30 WIB
Ilustrasi berdoa.
Ilustrasi berdoa. /(pixabay/chiplanay)

Baca Juga: Ingin Punya Anak Soleh, Berikut Tips dan Doa yang Dianjurkan dalam Islam

Berikut tata cara salat taqwiyatul hifdzi:

1. Shalat dilakukan setiap malam jumat, atau seminggu sekali

2. Shalat dilaksanakan sebanyak empat rakaat dengan bacaan pada rakaat pertama setelah surat alfatihah membaca surat Yasin, rakaat kedua setelah fatihah surat Adukhon (hamim dukhon), adapun rakaat ketiga setelah fatihah membaca surat Assajadah, dan rakaat keempat membaca surat Almulk setelah fatihah.

Baca Juga: Bolehkah Suami Menikah Lagi Tanpa Izin Sang Istri, Bagaimana Hukumnya? Berikut Penjelasan dari UAS

3. Lafadz niat shalat boleh dengan niat shalat mutlak atau niat shalat taqwiyatul hifdzi (usholli sunnatan litaqwiyatil hifdzi arba'a rokaatin lillahi ta'ala).**

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah