Bolehkah Orang Tua Mengeluarkan Zakat Fitrah untuk Anaknya yang Telah Baligh? Ini Penjelasannya

- 22 April 2022, 08:25 WIB
Bolehkah Orang Tua Mengeluarkan Zakat Fitrah untuk Anaknya yang Telah Baligh? Ini Penjelasannya
Bolehkah Orang Tua Mengeluarkan Zakat Fitrah untuk Anaknya yang Telah Baligh? Ini Penjelasannya /Unsplash.com/Pierre Bamin

 

MANTRA SUKABUMI - Zakat fitrah hukumnya wajib bagi setiap muslim yang telah memenuhi beberapa syarat.

Adapun orang yang wajib mengeluarkan zakat fitrah adalah mereka yang wajib memberi nafkah keluarganya.

Selama keluarganya masih ada dalam tanggungannya, artinya masih wajib dinafkahi, maka wajib baginya mengeluarkan zakat fitrah untuk mereka.

Baca Juga: Arab dan Latin! Inilah Bacaan Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Orang Lain yang Diwakilkan

Orang tua memiliki kewajiban menafkahi anaknya sampai usia anak tersebut mencapai batas usia baligh.

Lalu bagaimana jika orang tua mengeluarkan zakat fitrah untuk anaknya sementara anaknya sudah baligh?

Dikutip mantrasukabumi.com dari kitab Marhaban Ya Ramadhan karya Sayyid Muhammad Amin bin Idrus, berikut penjelasannya:

Mengeluarkan zakat fitrah untuk anaknya yang telah baligh tidak sah bagi orang tua untuk mengeluarkan zakat fitrah anaknya yang tidak wajib untuk dinafkahi.

Halaman:

Editor: Nahrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x