Ingin Disukai Allah SWT, Yuk Laksanakan 3 Amalan Ini

- 23 Agustus 2020, 16:20 WIB
Mutiara Hikmah Pagi: Ilustrasi Orang Tua  sedang Berdoa
Mutiara Hikmah Pagi: Ilustrasi Orang Tua sedang Berdoa /Pikran Rakyat/.*/Pikiran-Rakyat.com

MANTRA SUKABUMI - Ada banyak cara bagi umat Muslim untuk menjadi manusia yang disayangi oleh Allah SWT.

Bukan berarti Allah SWT tidak menyayangi kita, ya. Tapi, jika kita melakukan perbuatan baik dan amalan saleh selama di dunia, Allah SWT akan semakin menyayangi kita sebagai umat-Nya.

Allah SWT menciptakan manusia untuk tujuan yang mulia, yaitu mengabdi dan beribadah kepada-Nya.

Baca Juga: Mengerikan, Memakan Riba dan Harta Anak Yatim Diancam Perang oleh Allah dan Perutnya Dibakar

Baca Juga: Rahasia Dibalik Keistimewaan Surat Al Fatihah, Diantaranya Dapat Mengobati Gigitan Binatang Berbisa

Sebagai manusia, kita tentu mau dong meraih keselamatan dan kebahagiaan dunia dan akhirat? Untuk mewujudkan itu, kita perlu melakukan amalan-amalan yang akan menuntun kita meraih hal itu.

Seorang hamba wajib mengimani dan melaksanakan semua syariat-Nya yaitu Alqur'an dan Sunnah Nabi ditambah ijtihad para ulama.

Baca Juga: Pantas Doa Belum Dikabulkan, Ternyata Ini Adab Berdoa yang Sering Kita Lewatkan

Berikut 3 amalan yang dicintai Allah SWT, seperti yang telah dikutip mantrasukabumi.com dari berbagai sumber, diantaranya:

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah