Selain BLT, Berikut 8 Pintu Rezeki yang Disebutkan dalam Alquran, Simak Apa Saja

- 14 September 2020, 09:03 WIB
ILUSTRASI: Selain BLT, Berikut 8 Pintu Rezeki yang Disebutkan dalam Alquran, Simak Apa Saja
ILUSTRASI: Selain BLT, Berikut 8 Pintu Rezeki yang Disebutkan dalam Alquran, Simak Apa Saja /Pixabay/

MANTRA SUKABUMI - Akhir-akhir ini pemberitaan tentang bantuan langsung tunai (BLT) menghiasi berbagai pemberitaan.

Seolah-olah bantuan dari pemerintah tersebut hanya ja

lan satu-satunya untuk mempertahankan hidup.

Padahal Allah SWT telah menjamin rezeki bagi manusia dari berbagai pintu. Sedikitnya ada 8 pintu rezeki yang disiapkan Allah SWT.

Baca Juga: Subhanallah, Sungguh Mulia Akhlak Syekh Ali Jaber Ia Meminta Pelaku Jangan Dipukuli

Baca Juga: Mengerikan, Terkadang Allah Perlihatkan Azab Kubur Kepada Manusia

Manusia terkadang berfikir bahwa rezeki hanya uang, padahal rezeki Allah itu teramat luas dan banyak jenisnya.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut 8 pintu rezeki yang Allah sebutkan dalam Alquran selain BLT.

1. Rezeki Yang Telah Dijamin

“Tidak ada satu mahluk melatapun yang bergerak di atas bumi ini yang tidak dijamin Allah rezekinya” (Q.S.11:6).

2. Rezeki Karena Usaha

“Tidaklah manusia mendapatkan apa-apa kecuali apa yang dikerjakannya” (Q.S.53:39).

Baca Juga: Doa Mbah Maimoen Zubair Agar Rumah Tangga Berkah dan Rezeki Mengalir Deras, Cukup Baca Ini

Baca Juga: Cek Saldo Sekarang Juga, BLT Rp 1,2 Juta Tahap 3 Ditransfer Hari Ini

3. Rezeki Karena Bersyukur

“Sesungguhnya jika kamu bersyukur pasti Kami akan menambah (nikmat) kepadamu” (Q.S.14:7).

4. Rezeki Tak Terduga

Barangsiapa yang bertakwa kepada Allah niscaya Dia akan menjadikan baginya jalan keluar dan memberinya rezeki dari arah yang tidak disangka-sangkanya” (QS. At Thalaq :2).

5. Rezeki Karena Istighfar

“Beristighfarlah kepada Tuhanmu, sesungguhnya Dia adalah Maha Pengampun, pasti Dia akan mengirimkan hujan kepadamu dengan lebat, dan memperbanyak harta” (QS. 71 : 10-11).

6. Rezeki Karena Menikah

“Dan nikahkanlah orang-orang yang masih membujang di antara kamu, dan juga orang-orang yang layak dari hamba sahayamu baik laki-laki dan perempuan. Jika mereka miskin, maka Allah akan memberikan kemapanan kepada mereka dengan karunia-Nya.” (QS. an-Nur : 32).

Baca Juga: Jika Ingin Hidupnya Dimudahkan dan Dilimpahkan Rezeki, Baca Surah Berikut?

Baca Juga: Subhanallah, Sungguh Mulia Akhlak Syekh Ali Jaber Ia Meminta Pelaku Jangan Dipukuli

7. Rezeki Karena Anak

“Dan janganlah kamu membunuh anak-anakmu karena takut miskin. Kamilah yang akan menanggung rezeki mereka dan juga (rezeki) bagimu.” (QS. al-Isra 31).

8. Rezeki Karena Sedekah

“Siapakah yang mau memberi pinjaman kepada Allah, pinjaman yang baik (infak & sedekah), maka Allah akan melipat gandakan pembayaran kepadanya dengan lipatan yang banyak” (QS. Al Baqarah 245). 

Wallahu 'alam. **

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x