Keutamaan Niat Puasa Syawal 6 Hari dan Keistimewaan Puasa Syawal Menurut Ilmu Kesehatan

- 21 April 2024, 16:11 WIB
Keutamaan Niat Puasa Syawal 6 Hari dan Keistimewaan Puasa Syawal Menurut Ilmu Kesehatan
Keutamaan Niat Puasa Syawal 6 Hari dan Keistimewaan Puasa Syawal Menurut Ilmu Kesehatan /Freepik/

Adapun bagi kaum muslimin yang belum sempat melaksanakan puasa sunah Bulan Syawal tidak usah khawatir karena masih ada kesempatan bulan Syawal.

Baca Juga: Nonton Anime Sentai Daishikkaku Episode 3 Subtitle Indonesia Bukan Anoboy Otakudesu Samehadaku

Keistimewaan Puasa Syawal Dalam Kesehatan Sebagai Berikut:

Sebagaimana para ahli, mengatakan bahwa orang yang melaksanakan puasa dapat memberikan efek penguatan sistem kekebalan ditubuhnya.

Dilansir dari NU online bahwa dengan berpuasa akan terjadi sel darah putih yang merupakan sel yang berperan penting dalam sistem pertahanan tubuh akan meningkat.

Sebagaimana yang telah diketahui oleh umum, sel darah putih dapat diibaratkan sebagai tentara yang menjaga tubuh manusia dari berbagai penyakit. Seperti halnya sel lain yang hidup, maka sel darah putih bisa memperbanyak diri sehingga dapat menunjang imunitas.

Baca Juga: Bacaan Niat Puasa Qadha Ramadhan di Bulan Syawal Dalam Arab, Terjemahan dan Perintah di Ayat Al-Quran

Maka dari itu dengan berpuasa 6 hari, sel darah putih akan berhasil memperbanyak diri. Untuk itu sebagai saran untuk kaum muslimin hendaknya melaksanakan kesempatan puasa Syawal untuk tidak melewatkan manfaatnya bagi tubuh.***

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: NU Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah