Bacaan Juz Amma, Surah 'Abasa Lengkap Tulisan Arab, Latin dan Artinya

- 16 Oktober 2020, 17:30 WIB
Ilustrasi Al Quran
Ilustrasi Al Quran /Pixabay/Afshad

‘Abasa (Dia Berwajah Masam)

عَبَسَ وَتَوَلَّىٰٓ ١

‘abasa watawallaa

  1. Dia (Muhammad) berwajah masam dan berpaling,

أَنْ جَآءَهُ الْأَعْمَىٰ ٢

Anjaa ahul a’maa

  1. karena seorang buta telah datang kepadanya (Abdullah bin Ummi Maktum).

وَمَا يُدْرِيْكَ لَعَلَّهٗ يَزَّكَّىٰٓ ٣

wamaa yudriika la’allahuu yazzakkaa

  1. Dan tahukah engkau (Muhammad) barangkali dia ingin menyucikan dirinya (dari dosa).

أَوْ يَذَّكَّرُ فَتَنْفَعَهُ الذِّكْرَىٰٓ ٤

aw yadzdzakkaru fatangfa’ahudzdzikroo

  1. atau dia (ingin) mendapatkan pengajaran, yang memberi manfaat kepadanya?.

أَمَّا مَنِ اسْتَغْنَىٰ ٥

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah