Berikut Doa Minta Dicukupkan Rezeki dari Allah SWT, Lengkap Arab, Latin dan Artinya

- 18 Oktober 2020, 09:34 WIB
Ilustrasi pria muslim sedang berdoa.
Ilustrasi pria muslim sedang berdoa. /PIXABAY/aamiraimer

MANTRA SUKABUMI – Doa merupakan suatu permintaan atau permohonan yang diucapkan oleh hambanya kepada Allah SWT, yang mana doa ini merupakan sebuah bentuk ikhtiar hambanya.

Agama Islam memandang doa ini sebagai salah satu ibadah yang harus atau sangat dianjurkan kepada umatnya untuk memanjatkan doa dengan harapan dikabulkan doa tersebut oleh Allah SWT.

Dalam masalah rezeki Allah SWT sudah mengatur semuanya dan Allah SWT telah mentukan kadar atau ukuran rezeki setiap hambanya.

Baca Juga: Waktunya Cek Merchant Baru ShopeePay Minggu Ini Untuk Referensi Makanan Hingga Kecantikan

Baca Juga: Presiden Jokowi Diisukan Akan Dilengserkan, Anggota Komisi 1 DPR RI Beri Tanggapan Mengejutkan

Maka dari itu kita selaku hambanya hanya tinggal berdoa dan berusaha (ikhtiar) semaksimal mungkin, tapi harus ingat jangan sampai ikhtiar kita maksimal namun dalam masalah berdoa kurang maksimal.

Dalam hidup ini kita selaku hamba Allah pasti melakukan sebuah usaha seperti berdagang, bekerja dikantor dan lainnya namun dalam hasil usaha ini manusia merasa suka kurang cukup.

Dalam hal ini cobalah kita untuk selalu membaca doa agar selalu ficukupkan rezeki kita baik banyak maupun sedikit, yaitu sebagai berikut:

اَللّٰهُمَّ اَكْفِنِيْ بِحَلَالِكَ عَنْ حَرَامِكَ، وَأَغْنِنِيْ بِفَضْلِكَ عَمَّنْ سِوَاكَ

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah