Inilah 6 Cara Mudah atasi WC Mampet Tanpa Panggil Tukang, dari Toilet Jongkok Hingga Duduk

- 3 April 2021, 10:31 WIB
Inilah 6 Cara Mudah atasi WC Mampet Tanpa Panggil Tukang, dari Toilet Jongkok hingga Duduk./
Inilah 6 Cara Mudah atasi WC Mampet Tanpa Panggil Tukang, dari Toilet Jongkok hingga Duduk./ /Pixabay.com/chriskeller

Baca Juga: Bupati Bandung Barat Terlibat Kasus Korupsi, dr Tirta: Kalau Otaknya Orientasi Uang Tak Peduli Dana Bansos

Caranya:

- Tebarkan satu cangkir baking soda ke permukaan air WC dan tunggu hingga mengendap. 

- Sesudah itu, tuangkan dua cangkir cuka dengan gerakan memutar supaya cuka tersebar merata.

- Saat melakukan cara mengatasi WC mampet ini, kamu akan melihat gelembung-gelembung dari reaksi kedua bahan tersebut dan pastikan jangan sampai gelembung keluar dari WC. 

- Beri waktu baking soda dan cuka untuk mengatasi permasalahan ini selama satu jam. Kemudian, flushWC.

- Jika masih tersumbat, lakukan cara mengatasi WC mampet ini dengan menambahkan baking soda dan cuka lagi, lalu diamkan semalaman. 

- Pagi hari usai beristirahat di kamar tidur, kamu akan menemukan WC-mu kembali lancar.

 Baca Juga: Pamer Foto Seksi Pakai Dress, Penyanyi Cantik Raisa Sukses Buat Netizen Terpesona

3. Gunakan gantungan baju kawat

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah