Wajib Tahu, Berikut Tips Atasi Masalah Tidur pada Anak

- 6 November 2020, 15:50 WIB
ilustrasi anak yang sedang tertidur
ilustrasi anak yang sedang tertidur /

MANTRA SUKABUMI -Anak-anak dan remaja membutuhkan minimal 9 jam tidur setiap malam. Oleh karena itu, perlu usaha lebih untuk menjaga pola tidur yang baik untuk menghindari mereka dari berbagai akibat gangguan tidur pada anak.

Jika anak susah tidur, maka hal ini bisa berdampak negatif terhadap perkembangan fisik, mental, dan performa mereka di sekolah.

Sejak dini, usahakan untuk menetapkan pola rutinitas jam tidur yang teratur setiap malam. Misalnya, anak-anak harus bersiap tidur jam 19.30 atau 20.00.

Baca Juga: Nikmati Makan Kenyang dan Hemat Dengan ShopeePay Deals Rp1

Baca Juga: Memanas, Ustadz Waloni Tantang Duel Ali Mochtar Ngabalin Hingga Mati: Tentukan Dimana Kita Ketemu

Sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari berbagai sumber, simak beberapa tips yang bisa membantu mengatasi masalah tidur anak berikut:

1. Memiliki Jadwal Tidur yang Sama

Agar gangguan tidur pada anak dapat teratasi, salah satu langkah yang penting dilakukan adalah dengan menentukan waktu tidur dengan pola yang sama setiap hari. Rutinitas ini akan membuat anak lebih mudah tidur di malam hari.

Pastikan menjelang waktu tidur, suasana kamar ikut mendukung. Kurangi paparan lampu sehigga kamar menjadi lebih redup atau gelap. Dengan begitu, tubuh bisa menghasilkan melatonin sebagai hormon tidur alami tubuh.

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah