Wajib Tahu, Ternyata Tidur Tengkurap Berbahaya bagi Kesehatan

- 6 November 2020, 15:10 WIB
Ilustrasi tidur.
Ilustrasi tidur. /Pixabay/Cdd20

MANTRA SUKABUMI - Tidur tengkurap menjadi posisi yang nyaman bagi sebagian orang. Tidak hanya saat tidur, orang-orang juga menggunakan posisi ini ketika menonton TV atau membaca buku.

Padahal, posisi ini ternyata bisa berbahaya bagi kesehatan, apalagi jika dilakukan dalam waktu yang lama.

Tidur tengkurap membuat pergerakan Anda terbatas sehingga menghasilkan tidur yang lebih dalam. Akan tetapi, posisi tersebut bisa memberi beban yang berat bagi punggung dan leher. Jika diteruskan, hal ini tentunya akan berbahaya.

Baca Juga: Nikmati Makan Kenyang dan Hemat Dengan ShopeePay Deals Rp1

Baca Juga: Memanas, Ustadz Waloni Tantang Duel Ali Mochtar Ngabalin Hingga Mati: Tentukan Dimana Kita Ketemu

Sebagaimana dikutip mantrasukabumi dari laman sehatq.com, pada Jumat 6 November 2020. Berikut beberapa bahaya tidur tengkurap bagi kesehatan antara lain:

1. Perut tidak nyaman

Tidur tengkurap akan membuat perut Anda tertekan dan terbebani sehingga menyebabkan perut terasa tidak nyaman. Selain itu, posisi tidur ini juga dapat memberi tekanan pada organ-organ dalam, khususnya jantung dan paru-paru. Tubuh pun membutuhkan 25 persen lebih banyak energi untuk tidur dengan posisi tengkurap.

2. Masalah pernapasan

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min

Sumber: sehatq.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x