Cara Mengatasi Gula Darah Tinggi, Hindari Masalah Kesehatan dengan Pola Hidup Seimbang

- 20 April 2024, 08:43 WIB
Ilustrasi Cek Gula Darah.
Ilustrasi Cek Gula Darah. /*//Pexels/ PhotoMIX Company

 

MANTRA SUKABUMI - Gula darah yang tidak terkontrol dapat menyebabkan berbagai masalah kesehatan, seperti diabetes, penyakit jantung, dan gangguan ginjal. Oleh karena itu, penting untuk mengatur gula darah agar tetap dalam kisaran yang sehat.

Biasanya, di momen Hari Raya besar Islam, baik itu Idul Fitri maupun Idul Adha, akan banyak hidangan yang sangat menggugah selera, terutama olahan yang berlemak seperti opor dan rendang.

Tidak ada salahnya memang menyantak hidangan khas Lebaran, karena momennya hanya satu tahun sekali. Akan tetapi, jika berlebihan dan tidak diimbangi dengan pola hidup yang baik dapat berakibat buruk pada kesehatan.

Baca Juga: Kalap Makan Daging selama Libur Lebaran 2024, Ini Ramuan Alami Ampuh Turunkan Kolesterol Tinggi

Salah satunya, bisa menyebabkan gula datah tak terkontrol. Sehingga, berbagai masalah kesehatan seperti penyakit jantung, kolesterol dan lainnya bisa timbul.

Oleh sebab itu, ada beberapa tips dan cara agar bisa menghindari dan mengatasi gula darah tinggi. Apa saja itu?

Berikut rangkuman Mantra Sukabumi tentang beberapa cara yang dapat membantu mengatasi gula darah.

1. Makan Makanan yang Sehat

Makanan yang sehat dapat membantu mengontrol gula darah. Hindari makanan yang mengandung banyak gula dan karbohidrat sederhana, seperti kue, permen, dan minuman bersoda. 

Sebaliknya, pilihlah makanan yang mengandung serat, protein, dan karbohidrat kompleks, seperti sayuran, buah-buahan, biji-bijian, dan kacang-kacangan.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x