Nama Mutasi Covid-19 Baru di Jepang Bikin Aneh Orang Indonesia, Hilmi Firdausi: Bingung Mau Sedih Apa Ketawa

5 April 2021, 15:50 WIB
Aktivis dakwah, Hilmi Firdausi. /Twitter/@Hilmi28.

MANTRA SUKABUMI - Kasus pandemi Covid-19 di Indonesia bahkan di dunia samapai saat ini belum dapat teratasi.

Tindakan-tindakan persuasif terus dilakukan agar pandemi Covid-19 ini cepat berlalu, seperti penerapan 4M dan juga pemberian vaksin.

Pemberian vaksin terus digalakan pemerintah dengan berbagai tahapan mulai dari pemberian vaksin kepada pegawai kesehatan hingga kepada lansia, guna mengurangi penyebaran Covid-19 ini.

Baca Juga: Ada Diskon hingga 90% Plus Voucher, Belanja Termurah di Shopee Murah Lebay

Baca Juga: Fahri Hamzah Tanggapi Kehadiran Presiden Jokowi di Pernikahan Atta dan Aurel: Orang Persoalkan Keadilan

Selain di Indonesia, di berbagai belahan duniapun turut serta melakukakn hal yang sama agar dapat mencegah penularan dan perkembangan Covid-19.

Walaupun demikian, tidak menutup kemungkinan adanya mutasi virus Covid-19, seperti yang terjadi di Jepang.

Seperti pada unggaha terbaru Hilmi Firdausi yang mengomentari pemberitaan tentang mutasi baru Covid-19 di Jepang.

"Bingung mau sedih apa ketawa?," ungkap Hilmi, sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari twitter @HilmiFirdausi, pada Senin, 5 April 2021.

Baca Juga: Atta Halilintar: Gak Nikah Salah, Nikah juga Disalah-salahin

Hal tersebut ia ungkapkan disertai unggahan pemberitaan mengenai mutasi baru virus Covid-19 di negri sakura itu.

Dimana pemberian nama pada varian baru virus Covid-19 ini diberi nama dengan yang tidak biasa jika di Indonesia, yaitu dengan nama 'Eek'.

Adapun perkembangan virus Covid-19 di Indonesia per, 5 April 2020 yaitu:

Total kasus yang terinveksi Covid-19 di Indonesia yaitu sebanyak 1,53 juta jiwa dengan peningkatan 6.371 kasus.

Total kasus sembuh per hari ini di Indonesia sekitara 1,38 juta jiwa ada peningkatan sekitar 9.663 kasus.

Adapun kasus meninggal dunia karena terpapar virus Covid-19 ini, per hari ini berjumlah 41.669 jiwa, bertambah 427 jiwa.

Baca Juga: Kementerian ATR BPN Lakukan Konsolidasi Demi Pelayanan Pertanahan Modern

Untuk totak kasus yang terpapar Covid-19 di seluruh dunia yaitu, 131 juta, 74,4 juta jiwa yang sembuh dan total meninggal dunia 2,85 juta jiwa.

Patuhi selalu protokol kesehatan, lakukan terus 4M dan semoga kita semua dijauhkan dari virus Covid-19.***

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Tags

Terkini

Terpopuler