2 Lagu Wajib yang Cocok untuk Peringati Hari Guru Nasional 25 November

21 November 2021, 22:07 WIB
2 Lagu Wajib yang Cocok untuk Peringati Hari Guru Nasional 25 November./* /Freepik.com/marymarkevich

MANTRA SUKABUMI - Peringatan Hari Guru Nasional dilaksanakan pada 25 November setiap tahunnya.

Banyak orang yang memperingati Hari Guru Nasional 25 November dengan berbagai kegiatan.

Ada yang memberikan hadiah berupa kado istimewa, ucapan terima kasih, dan masih banyak kegiatan lainnya sebagai peringatan Hari Guru Nasional.

Namun biasanya anak sekolah selalu menyanyikan lagu-lagu wajib untuk peringati Hari Guru Nasional 25 November.

Baca Juga: Duel Sengit 2021, Tokopedia vs Shopee: Mana Jawara Marketplace Sesungguhnya?

Dikutip mantrasukabumi.com dari musixmatch pada Minggu, 21 November 2021 berikut merupakan 2 lagu wajib untuk peringati Hari Guru Nasional 2021.

1. Guruku Tersayang

Namun ternyata banyak orang yang baru tahu dan menyadari bahwa lagu Guruku Tersayang merupakan hasil karya musisi Melly Goeslaw.

Rupanya banyak orang yang mengabaikan siapa sosok kreatif di balik lagu sepanjang masa tersebut.

Berikut lirik lagu Pagi ku Cerahku

Pagiku cerahku
Matahari bersinar
Kugendong tas merahku di pundak

Selamat pagi semua
Kunantikan dirimu
Di depan kelasmu
Menantikan kami

Guruku tersayang
Guru tercinta
Tanpamu apa jadinya aku
Tak bisa baca tulis
Mengerti banyak hal
Guruku terimakasihku

Nyatanya diriku
Kadang buatmu marah
Namun segala maaf
Kau berikan

Baca Juga: 8 Kata-kata Puitis Tentang Guru, Cocok untuk Ucapan Peringatan Hari Guru Nasional 2021

2. Terima Kasihku

Lagu ini merupakan karya Ibu Sud, yang pernah dinyanyikan juga oleh penyanyi cantik bersuara merdu yaitu Gita Gutawa.

Berikut lirik lagu Terima Kasihku

Terima kasihku 'ku ucapkan
Pada guruku yang tulus
Ilmu yang berguna selalu dilimpahkan
Untuk bekalku nanti

Setiap hari 'ku dibimbingnya
Agar tumbuhlah bakatku
'Kan 'ku ingat selalu nasehat guruku
Terima kasihku, guruku

Huu... huu... huu... huu...
Huu... huu... huu...

Setiap hari 'ku dibimbingnya
Agar tumbuhlah bakatku
'Kan 'ku ingat selalu nasehat guruku
Terima kasihku, guruku

Huu... huu...
Terima kasihku, guruku***

Editor: Indira Murti

Tags

Terkini

Terpopuler