Awas, Gejala Baru Covid-19 Saat Ini adalah Sakit Mata, Berikut Penjelasannya

- 10 Desember 2020, 10:43 WIB
Peneliti dari Inggris menemukan bahwa sakit mata dapat menjadi gejala Covid-19.
Peneliti dari Inggris menemukan bahwa sakit mata dapat menjadi gejala Covid-19. /PIXABAY/David Mark

Penelitian yang diterbitkan dalam jurnal BMJ Open Ophthalmology itu menemukan, 16 persen partisipan yang terkena COVID-19 mengaku mengalami sakit mata. Sementara hanya 5 persen dari mereka yang pernah mengalami kondisi tersebut sebelum terdiagnosis COVID-19.

Temuan lainnya menunjukkan, dari 83 responden sekitar 81 persen melaporkan masalah mata dalam dua minggu setelah gejala COVID-19 lainnya dan 80 persen partisipan melaporkan mengalami masalah mata berlangsung kurang dari dua minggu.

Baca Juga: Mengejutkan, Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa Berduka Atas Meninggalnya Tokoh Ini

Di sisi lain, sebanyak 18 persen orang melaporkan menderita fotofobia atau sensitivitas cahaya sebagai salah satu gejala mereka dan kondisi ini meningkat 5 persen dari keadaan sebelum terkena COVID-19.**

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x