Catat, Berikut Jadwal Layanan BI Selama Libur Natal 2020 dan Tahun Baru 2021

- 11 Desember 2020, 20:26 WIB
Catat, Berikut Jadwal Layanan BI Selama Libur Natal 2020 dan Tahun Baru 2021
Catat, Berikut Jadwal Layanan BI Selama Libur Natal 2020 dan Tahun Baru 2021 /Pixabay/@geralt

Adapun kegiatan layanan RTGS, SSS, dan ETP BI rencananya akan diadakan sesuai jadwal normal pada 4 Januari 2021.

Khusus untuk RTGS akan dibuka 30 menit lebih awal yaitu pada pukul 06.00 WIB pada tanggal tersebut.

Baca Juga: Wagub DKI Sebut Petugas Medis Pahlawan, Begini Kondisi Kesehatan Ahmad Riza Patria Saat Ini

Sementara layanan kliring kredit dan debit sistem kliring nasional BI (SKNBI) pada tanggal-tanggal yang sama yakni 21, 22, 23, 28 dan 29 Desember akan diperpanjang selama 60 menit. Sedangkan pada tanggal 24 dan 25 Desember, kedua layanan tersebut ditiadakan.

"Tanggal 4 Januari 2020, kegiatan layanan SKNBI diselenggarakan sesuai dengan jadwal normal," terang BI.

Bank Indonesia rencananya akan menutup layanan kas pada 24, 25, 29, 30, 31 Desember 2020 dan 1 Januari 2021. Sedangkan 4 Januari 2021 kegiatan layanan kas beroperasi secara normal.

Sementara itu, kegiatan operasi moneter rupiah dan valas bakal tetap berjalan normal pada 28-30 Desember. Namun, ditiadakan pada 24-25 Desember dan 31 Desember-1 Januari 2021.**

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah