Inilah Enam Wajah Baru Kabinet Indonesia Maju, Tri Rismaharani Paling Disorot

- 22 Desember 2020, 19:22 WIB
Pengenalan Para Calon Menteri Kabinet Indonesia Maju, 22 Desember 2020, di beranda belakang Istana Merdeka, Provinsi DKI Jakarta/Laman Setneg.go.id (Sumber: Tangkapan layar YouTube Sekretariat Presiden)
Pengenalan Para Calon Menteri Kabinet Indonesia Maju, 22 Desember 2020, di beranda belakang Istana Merdeka, Provinsi DKI Jakarta/Laman Setneg.go.id (Sumber: Tangkapan layar YouTube Sekretariat Presiden) /

MANTRA SUKABUMI - Presiden Jokowi belum lama ini mengumumkan Menteri baru kabinet Indonesia maju, tepatnya pada hari ini Selasa, 22 Desember 2020.

Presiden Jokowi mengumumkan hal ini lansung secara Virtual di Veranda Istana Merdeka saat mengenalkan sejumlah nama menteri baru hasil reshuffle.

Hal ini bertujuan untuk mengganti 2 pos kementerian yang kosong akibat terjerat korupsi, ditambah beberapa pos alami pergantian atau resuffle. 

Baca Juga: ShopeePay Hadirkan Super Online Deals untuk Sambut Momen Akhir Tahun di Era New Normal Jadi Bermakna

Baca Juga: Putri Gus Mus Deg-degan Sepupunya Diangkat Menjadi Menteri oleh Presiden Jokowi

Seperti yang diberitakan, Presiden Jokowi telah mengumumkan nama menteri-menteri baru di Kabinet Indonesia Maju, yakni:

-Tri Rismaharini, yang sebelumnya menjabat Wali Kota Surabaya, mengisi posisi Menteri Sosial.

Tugas Tri Rismaharini ternyata tidak berhenti hanya sebagai kepala daerah seusai digelarnya pemilihan kepala daerah untuk suksesi kepimpinan di Kota Surabaya.

Wali Kota Surabaya dua periode itu kini ditunjuk oleh Presiden RI Joko Widodo untuk menjadi Menteri Sosial menggantikan Juliari P. Batubara yang terjerat kasus korupsi bantuan sosial.

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah