Ketua MPR: Kesedihan Pandemi Covid-19 Akan Berlanjut sampai Paruh Tahun 2021

- 26 Desember 2020, 07:04 WIB
 Bamsoet*
Bamsoet* /ANTARA

Sedangkan, di penghujung tahun 2020 pemerintah baru mengamankan 270 juta dosis vaksin dari sejumlah produsen. Walaupun tidak mudah, semua pihak berharap pemerintah mampu memenuhi kebutuhan minimum itu.

"Jelas bahwa ini bukanlah pekerjaan yang mudah karena vaksin Covid-19 kini menjadi produk kesehatan yang sangat dibutuhkan dan diperebutkan oleh semua negara," imbuhnya. 

Baca Juga: Gus Yaqut Kunjungi Tokoh yang Sangat Berpengaruh Ini, Gus Mus: Jabatan Itu Amanah Bukan Anugrah

Seluruh pihak berharap agar target minimal dari vaksinasi bisa terwujud. Alasannya, pencapaian itu akan membangkitkan kepercayaan diri masyarakat. Sekaligus menjadi modal dasar bersama untuk segera bekerja memulihkan perekonomian keluar dari zona resesi. ***

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah