Mensos Risma Larang BLT Dibelikan Rokok, Anggota DPR RI: Kok Serius Banget Musuhi Rokok

- 30 Desember 2020, 06:54 WIB
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI, Luqman Hakim. /Satrio/Pikiran Rakyat
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI, Luqman Hakim. /Satrio/Pikiran Rakyat /

MANTRA SUKABUMI - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Luqman Hakim angkat bicara terkait kebijakan Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini atau Risma.

Anggota DPR RI itu menyampaikan protes atas kebijakan Mensos Risma yang melarang BLT dibelikan rokok bahkan mengaku akan memantau hal itu.

Menurut Anggota DPR RI, atas dasar apa hingga Risma serius banget musuhi rokok, padahal ratusan triliun cukai rokok diterima negara.

Baca Juga: Baru Saja Sembuh, Yusuf Mansur Tiba-tiba Sampaikan Kabar Mengejutkan dan Mohon Doa

Baca Juga: Mengaku Siap Berdebat dengan Fadli Zon, Zuhairi Misrawi: Biar Menag Fokus Mengabdi pada Negeri

Luqman bahkan mengatakan dari mana duit yg dipakai nomboki defisit BPJS Kesehatan selama ini.

"Brp puluh juta rakyat terlibat dlm rantai industri rokok? Beli rokok di warung/pasar, apa salahnya?
Mikir to, Bu!," lanjutnya.

Ketua Bidang Politik dan Pemerintahan PP GP Ansor tersebut menambahkan, biarkan ralyat membeli apa yang mereka inginkan yang memicu ekonomi bergeliat.

Baca Juga: Dianggap Hina Natalius Pigai, Netizen Serang Ruhut Sitompul: Tidak Sepantasnya Berujar Seperti Itu

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x