Presiden Jokowi Laksanakan Vaksin Gratis Setelah Dapat Izin BPOM

- 8 Januari 2021, 13:01 WIB
Presiden RI Jokowi.
Presiden RI Jokowi. /Instagram.com/@jokowi

MANTRA SUKABUMI - Presiden Jokowi akan melaksanakan vaksin gratis setelah dapat izin dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) serta kajian halal dari MUI.

Nanti setelah dapat izin dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) terkait keamanan dan kajian halal dari MUI, presiden Jokowi akan menjadi orang pertama yang menerima vaksin gratis tersebut.

Vaksin gratis yang mulai didistribusikan ke seluruh daerah atas perintah Jokowi, belum bisa disuntikan, karena masih menunggu izin penggunaan dari BPOM dan kajian halal dari MUI. 

Baca Juga: Nikmati Mudahnya Belanja Online di Merchant Baru ShopeePay 

Baca Juga: Nama Anda Terdaftar di Web dtks.kemensos.go.id, Segera Cairkan BST di Kantor Pos Terdekat

Dikutip mantrasukabumi.com dari cuitan akun twitter Joko Widodo, pada Jumat, 8 Januari 2021, bahwa presiden Jokowi akan melaksanakan vaksin gratis setelah dapat izin dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) serta kajian halal dari MUI.

Presiden Jokowi bertanya kepada masyarakat terkait penggunaan vaksin gratis melalui cuitan di akun twitternya @jokowi. 

"Sedang menanti vaksin Covid-19? Sabar. Saya juga," ucap presiden Jokowi.

Jokowi juga menyampaikan bahwa vaksin gratis tersebut sudah mulai didistribusikan ke daaerah-daerah, tapi untuk penggunaannya masih menunggu izin dari BPOM dan kajian halal dari MUI.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah