Politisi PKS Apresiasi Komnas HAM yang Sampaikan Hasil, Mardani Ali Sera: Mari Kita Kawal Bersama

- 8 Januari 2021, 18:59 WIB
Tanggapi Penghapusan Guru Jalur CPNS Jadi PPPK, Mardani Ali Sera: Kebijakan Ini Menyedihkan
Tanggapi Penghapusan Guru Jalur CPNS Jadi PPPK, Mardani Ali Sera: Kebijakan Ini Menyedihkan /Tangkapan layar Twitter Mardani Ali Sera/.*/Tangkapan layar Twitter Mardani Ali Sera

Baca Juga: Mengejutkan, Politikus PDIP Dewi Tanjung Sebut Akan Laporkan Fadli Zon ke Polisi, Ini Alasannya

Sebelumnya, dalam konferensi pers, Komnas HAM memyampaikan kesimpulan dan rekomendasi hadil penyelidikan kasus penembakan laskar FPI.

Beberapa rekomendasi tim penyelidik Komnas HAM terkait kasus penembakan laskar FPI diantaranya:

1. Peristiwa tewasnya 4 (empat) orang Laskar FPI merupakan kategori dari pelanggaran HAM. Oleh karenanya, Komnas HAM merekomendasikan kasus ini harus dilanjutkan ke penegakan hukum dengan mekanisme pengadilan Pidana guna mendapatkan kebenaran materiil lebih lengkap dan menegakkan keadilan.

Baca Juga: Kabar Bahagia, Inilah Kriteria yang Akan Dapatkan BLT BPJS Rp2,4 Juta, Simak Penjelasannya

2. Mendalami dan melakukan penegakan hukum terhadap orang-orang yang terdapat dalam dua Mobil Avanza hitam B 1759 PWI dan Avanza silver B 1278 KJD

3. Mengusut lebih lanjut kepemilikan senjata api yang diduga digunakan oleh Laskar FPI.

4. Meminta proses penegakan hukum, akuntabel, objektif dan transparan sesuai dengan standar Hak Asasi Manusia.***

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah