Airlangga Hartanto Sebut Dua CEO Muda Indonesia sebagai Contoh Anak Bangsa yang Sukses

- 12 Januari 2021, 20:56 WIB
Airlangga Hartato bertemu dengan dua CEO perusahaan digital Indonesia
Airlangga Hartato bertemu dengan dua CEO perusahaan digital Indonesia /Mantrasukabumi/Airlangga Hartato

 

MANTRA SUKABUMI – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian (Menko Perekonomian) RI, Airlangga Hartanto mengundang dan berdiskusi dengan dua CEO muda Indonesia membahas perkembangan perekonomian Indonesia.

Hal ini Menko Perekonomian sampaikan melalui akun Twitter pribadinya pada Selasa, 12 Januari 2021.

“Sore ini, saya berdiskusi bersama dua tokoh anak muda, CEO Gojek Kevin Aluwi dan CEO Tokopedia William Tanuwijaya. Kami berdiskusi mengenai potensi ekonomi digital Indonesia,” ujar Menko Perkonomian.

Baca Juga: Nikmati Mudahnya Belanja Online di Merchant Baru ShopeePay 

Baca Juga: Bansos Ibu Rumah Tangga Cair Tidak Merata, Begini Alasannya

Airlangga terkesan dengan keberhasilan anak bangsa Indonesia dalam membangun usahanya dengan memanfaatkan tekonogi digital.

“Kita tahu Gojek dan Tokopedia adalah contoh perusahaan karya anak bangsa yang sukses mendorong perkembangan ekonomi digital dengan amat baik di negeri ini,” sambung Airlangga, sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari cuitan akun Twitter @airlangga_hrt pada Selasa, 12 Januari 2021.

Baca Juga: Beginilah Kondisi Aa Gym Setelah Lakukan Test Swab yang ke 3 Kalinya dan Isolasi Selama 15 Hari

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x