Pengamat Politik: Bangun Konsolidasi Internal di Demokrat untuk Memperkuat Soliditas Partai

- 6 Februari 2021, 08:28 WIB
Pengamat Komunikasi Emrus Sihombing.
Pengamat Komunikasi Emrus Sihombing. /beritasubang.pikiranrakyat.com/Edward Panggabean

"Bisa saja sosok yang disebut-sebut akhir-akhir ini menjadi ketum partai boleh jadi kenyataan, tentu atas keinginan pemilik hak suara, sebagai efek komunikasi politik 'pantul cermin'," katanya lagi.

Sebelumnya, Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyebutkan bahwa ada upaya merebut pucuk kepemimpinan di partainya yang melibatkan pejabat pemerintahan.

Menurut AHY, pengambilalihan posisi pucuk partainya disinyalir akan dilakukan lewat kongres luar biasa (KLB) dan akan menjadi jalan menjadi calon presiden pada Pemilu 2024.

Baca Juga: Pernyataan Menkeu ini Pastikan BLT Subsidi Upah Tidak Masuk Rencana Anggaran Tahun 2021

"Konsep dan rencana yang dipilih para pelaku untuk mengganti dengan paksa Ketum Partai Demkkrat yang sah, adalah dengan menyelenggarakan KLB," ujar AHY, dalam konferensi persnya Senin, 1 Februari 2021 di Jakarta.***

 

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah