Ditengah Isu Dugaan Korupsi yang Menimpa Anies Baswedan, Tiba-tiba Ucapkan Alhamdulilah dan Bersyukur

- 21 Maret 2021, 07:06 WIB
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan //Instagram.com/@aniesbaswedan

MANTRA SUKABUMI - Ditengah isu tak sedap yang menimpa Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, dirinya menanggapi dengan mengucapkan rasa syukurnya kepada Allah.

Rasa syukurnya ini diungkapkan karena ibunda tercintanya Aliyah Rasyid genap berusia 81 tahun.
"Alhamdulillah, hari ini kami sekeluarga mensyukuri nikmat Allah atas kesehatan Ibu," ujar Anies Baswedan.

Anies menambahkan, hari ini ibu saya genap berusia 81 tahun, alhamdulilaha masih diberi kesehatan dan umur panjang.

Baca Juga: ShopeePay Mantul Sale Ajak Masyarakat Lebih Cuan di Momen Gajian

Baca Juga: BWF Akhirnya Buka Suara, Mengaku Frustasi dan Menyesal Indonesia Harus Diusir dari All England

"Hari ini genap 81 tahun usia Ibu,"ujar Anies, dikutip mantrasukabumi.com, dari akun Instagramnya, Minggu, 21 Maret 2021.

Anies Baswedan juga menceritakan jika sejak pandemi Covid-19, sang Ibunda terus bersamanya di Jakarta.

Sang Ibunda yang merupakan dosen tetap memberikan kuliah, sehingga setiap hari jumat sang Ibunda selalu berada didepan laptop memberikan materi dengan jarak jauh.

"Sejak pandemi, Ibu terus bersama kami di Jakarta. Kegiatan memberi kuliah tetap beliau lakukan, setiap hari Jumat siang beliau berada depan komputer, memberi-kuliah jarak jauh," ungkapnya.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah