Info Cuaca Besok Jumat 2 April 2021, BMKG: Hujan dan Petir Serbu Wilayah ini Sejak Pagi hingga Malam

- 1 April 2021, 16:20 WIB
Info Cuaca Besok Jumat 2 April 2021, BMKG: Hujan dan Petir Serbu Wilayah ini Sejak Pagi hingga Malam./
Info Cuaca Besok Jumat 2 April 2021, BMKG: Hujan dan Petir Serbu Wilayah ini Sejak Pagi hingga Malam./ /Pixabay/12019


MANTRA SUKABUMI - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menginformasikan bahwa besok Jumat, 2 April 2021, wilayah ini berpotensi diserang hujan dan sambaran petir.

Bagi Anda yang akan bepergian ke salah satu wilayah ini harap waspada, karena BMKG sebut besok berpotensi hujan yang mengakibatkan jalanan menjadi licin dan berisiko kendaraan Anda tergelincir.

Selain itu, BMKG juga menyebutkan bahwa petir akan serbu wilayah ini dan tidak pandang buluh, oleh sebab itu, hati-hati dan jauhi pihon atau tempat tinggi agar terhindar dari serangan petir.

Baca Juga: Pangdam IX Udayana dan Shopee Indonesia Bantu Tuntaskan Krisis Air Bersih di NTT

Baca Juga: Dinilai Bodoh, Deddy Corbuzier: Ini Buat Nembak Orang Tuh Gak akan Mati

Berikut adalah sejumlah wilayah di Indonesia yang berpotensi diserbu hujan dan petir sejak pagi hingga malam hari dengan intensitas berbeda, seperti yang dikutip mantrasukabumi.com dari laman BMKG, Kamis 1 April 2021, diantaranya:

1. Aceh

Perlu diwaspadai potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat, petir dan angin kencang diwilayah Sabang, Banda Aceh Aceh Besar, Aceh Jaya dan sekitarnya.

2. Bali

Perlu diwaspadai potensi hujan yang dapat disertai kilat, petir dan angin kencang berdurasi singkat di wilayah Jembrana, Tabanan, Badung, Gianyar, Denpasar, Bangli dan Karangasem.

3. DKI Jakarta

Waspada potensi hujan disertai kilat dan petir di wilayah Kep Seribu, Jakut, Jakpus, Jakbar pada malam dan dini hari.

4. Jawa Barat

Waspada potensi hujan  yang dapat disertai kilat, petir dan angin kencang pada waktu siang/sore hingga dini hari di wilayah Bogor, Kota Depok, Bekasi, Sukabumi, Cianjur, Purwakarta, Bandung Barat, Bandung, Kota Cimahi, Kota Bandung,  Sumedang, Garut, Tasikmalaya, Kota Tasikmalaya,  Kota Cirebon, Cirebon, Majalengka, Kuningan, Kota Banjar, Pangandaran dan Ciamis.

Baca Juga: Wajib Tahu, Berikut 3 Jenis Pekerjaan di Akhir Zaman Sesuai Sabda Rasulullah SAW

Halaman:

Editor: Fauzan Evan

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah