Muhammadiyah akan Luncurkan Ojek Online dalam Waktu Dua Bulan Lagi, Haikal Hassan: Amat Sangat Dinanti

- 15 April 2021, 12:43 WIB
Sekjen HRS Center, Haikal Hassan.*
Sekjen HRS Center, Haikal Hassan.* /Instagram/@haikalhassan_quote.

MANTRA SUKABUMI - Sekretaris Jenderal HRS Center Haikal Hassan atau biasa disapa Babe Haikal menanggapi terkait peluncuran Ojek Online yang dibuat oleh Muhammadiyah.

Dalam pernyataan tersebut, Babe Haikal menyampaikan bahwasanya ia sedang menunggu rilis aplikasi ojek online tersebut.

Tak hanya itu, Babe Haikal juga mengatakan bahwa kehadiran aplikasi ojek online Muhammadiyah tersebut sangat amat dinanti.

 Baca Juga: Pangdam IX Udayana dan Shopee Indonesia Bantu Tuntaskan Krisis Air Bersih di NTT

Baca Juga: Atas Nama Cinta Bima Arya Salahkan Habib Rizieq, Gus Umar: Menteri Positif Covid-19, Apa Anda Mau Bersuara

Hal tersebut disampaikan langsung oleh Haikal Hassan melalui akun Twitter milik pribadinya @haikal_hassan pada Rabu 14 April 2021.

"Amat sangat dinanti," tulis babe Haikal Hassan, seperti dikutip mantrasikabumi.com dalam cuitan akun Twitter @haikal_hassan pada Kamis 15 April 2021.

Menggerakkan ekonomi umat, Pimpinan Pusat Pemuda Muhammadiyah segera meluncurkan aplikasi FAST, yakni jasa layanan ojek dan kurir secara nasional dalam dua bulan ke depan.

 Baca Juga: Christ Wamea Sebut Walikota Bogor Bima Arya Pemimpin yang Tidak Mengayomi

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x