Hati-hati! Marak Beredar Email Palsu Tagihan Pinjol Mengatasnamakan OJK

- 27 Mei 2021, 21:13 WIB
Hati-hati! Marak Beredar Email Palsu Tagihan Pinjol Mengatasnamakan OJK
Hati-hati! Marak Beredar Email Palsu Tagihan Pinjol Mengatasnamakan OJK /Mantrasukabumi/ojkindonesia

MANTRA SUKABUMI - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menghimbau masyarakat untuk hati-hati dan waspada terhadap Email tagihan Pinjaman Online (Pinjol).

Pasalnya, tagihan Pinjol tersebut marak beredar email palsu yang mengatasnamakan OJK.

OJK menyampaikan informasi tersebut melalui akun Instagram @ojkindonesia pada Kamis, 27 Maret.

Baca Juga: Waspada, Sering Kentut Bisa Jadi Tanda Anda Sedang Idap Penyakit Serius

Baca Juga: Berikut 6 Kebiasaan yang Tak Boleh Dilakukan Setelah Makan, Salah Satunya Tidur

OJK menjelaskan beberapa poin penting yang harus diketahui oleh masyarakat pengguna Pinjol khususnya.

Dilansir mantrasukabumi.com dari Instagram @ojkindonesia pada Kamis, 27 Mei 2021, Sobat OJK, sehubungan dengan adanya email palsu yang mengatasnamakan Humas OJK dengan meminta sejumlah pembayaran, dapat kami sampaikan bahwa:

Hati-hati! Marak Beredar Email Palsu Tagihan Pinjol Mengatasnamakan OJK
Hati-hati! Marak Beredar Email Palsu Tagihan Pinjol Mengatasnamakan OJK ojkindonesia

- Email Humas OJK yang resmi adalah [email protected].

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah