Mantan Jubir Gus Dur Sarankan NU Keluar dari Kekuasaan, Edhie Massardi: Diolok-olok Hilang Kehormatan

- 8 Juni 2021, 15:28 WIB
Logo Nahdlatul Ulama.*/nu.or.id/
Logo Nahdlatul Ulama.*/nu.or.id/ /

MANTRA SUKABUMI - Mantan Jubir KH Abdurrahman Wahid atau Gus Dur menyarankan agar Nahdhatul Ulama (NU) keluar dari kekuasaan.

Pasalnya menurut Edhie Marssardi yang menjadi bulan-bulanan terpuruknya pemerintahan Jokowi adalah sejumlah pejabat dari trah NU.

Edhie Massardi pun mempertanyakan mengapa mesti pejabat dari NU yang diolok-olok.

Baca Juga: Biodata Maria Vania Lengkap 2021, Berikut Agama, Umur, Instagram, Hobi hingga Fakta Menarik

Baca Juga: Saksikan Live Streaming RCTI Ikatan Cinta 8 Juni 2021: Elsa Memohon pada Andin Agar Tak Beritahu Papa Surya

"WHY yg diolok-olok Menteri dan Komisaris dari NU?," tanya Edhie Massardi seperti dikutip mantrasukabumi.com dari akun twitter @AdhieMassardi pada Selasa, 8 Juni 2021.

Edhie pun menulis beberapa pejabat NU yang terseok-seok menjadi bulan-bulanan publik dan diolok buzzer.

Mantan Jubir Gus Dur Sarankan NU Keluar dari Kekuasaan, Edhie Massardi: Diolok-olok Hilang Kehormatan
Mantan Jubir Gus Dur Sarankan NU Keluar dari Kekuasaan, Edhie Massardi: Diolok-olok Hilang Kehormatan ADHIE M MASSARDI @AdhieMassardi

"Menkopolhukam, Menag, Menaker (TKA), Kiai Said, Yenny Wahid," tulisnya.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x