Berikut Gejala Covid-19 yang Masih Bisa Bertahan Meski Sudah Sembuh

- 16 Juli 2021, 20:35 WIB
Waspada, Berikut Gejala Covid-19 yang Masih Bisa Bertahan Meski Sudah Sembuh./*
Waspada, Berikut Gejala Covid-19 yang Masih Bisa Bertahan Meski Sudah Sembuh./* /Pexels/Edward Jenner

- Masalah pernapasan

Bagi pasien yang memang telah mengalami komplikasi pada paru-paru akibat COVID-19, kesulitan bernapas adalah keluhan yang umum.

Namun, hal yang sama ternyata juga bisa terjadi pada orang-orang yang sudah dinyatakan sembuh, lho.

Gejala yang satu ini disebabkan oleh kerusakan kantong udara yang ada di paru-paru.

Sehingga, distribusi oksigen dan karbon dioksida menjadi terganggu. Akibatnya, pola pernapasan ikut terdampak.

Latihan pernapasan ekstensif dan penggunaan mesin oksigen mungkin diperlukan agar fungsi pernapasan bisa kembali normal.

Baca Juga: dr Zaidul Akbar: Efek 7 Surah Al Quran Terhadap Virus Bisa Sembuhkan Orang yang Positif Covid-19

- Hilangnya kemampuan indra penciuman

Gejala pertama yang masih bisa bertahan meski sudah dinyatakan sembuh dari COVID-19 adalah hilangnya kemampuan indra penciuman, atau yang disebut dengan anosmia.

Beberapa penyintas tidak bisa mengendus atau merasakan aroma tertentu pada hidungnya.

Satu alasan utama yang bisa menyebabkan hal itu terjadi adalah karena virus telah menyerang sel pendukung yang memiliki fungsi penting dalam hal penciuman.

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah