Waspada, BMKG Terbitkan Peringatan Dini yang Berpotensi Hujan dan Kebakaran Hutan di 10 Wilayah Hari ini

- 24 Juli 2021, 08:29 WIB
Penjelasan BMKG mengenai fenomena BMKG yang terjadi di Jawa-NTT
Penjelasan BMKG mengenai fenomena BMKG yang terjadi di Jawa-NTT /Instagram.com/@infobmkg

9. Sumatera Selatan

Waspada potensi hujan sedang yang dapat disertai petir, kilat dan angin kencang berdurasi singkat pada siang-sore hari di wilayah Pagaralam dan Lahat.

10. Lampung

Waspada potensi hujan lebat disertai kilat, petir dan angin kencang di wilayah Lambar, Lampura, Tanggamus, Pesibar, Lamteng dan Way Kanan pada sore hari.***

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x