Sejarah Mural, Seni Lukis pada Media Dinding yang Ada Sejak Zaman Prasejarah

- 14 Agustus 2021, 16:10 WIB
Mural bertuliskan 'Jokowi Not Found' dikawasan Batu Ceper Kota Tangerang Bikin Heboh di Media Sosial.
Mural bertuliskan 'Jokowi Not Found' dikawasan Batu Ceper Kota Tangerang Bikin Heboh di Media Sosial. /Istimewa/

MANTRA SUKABUMI - Seni mural sebenarnya sudah ada sejak jaman dahulu kala.

Bahkan jika ditilik dari sejarah mural, mural sudah ada sejak 31.500 tahun yang lalu tepatnya pada masa prasejarah.

Pada masa itu terdapat sebuah lukisan yang menggambarkan sebuah gua di Lascaux yaitu daerah Selatan Prancis.

Baca Juga: Sea Group, Shopee dan Garena Sumbangkan 1.000 Tabung Oksigen dan 1 Juta Vaksin untuk Kemenkes

Mural yang dibuat pada masa prasejarah tersebut menggunakan sari buah sebagai cat air (karena pada masa prasejarah belum ada cat).

Pada masa prasejarah, negara yang paling banyak memiliki lukisan dinding atau mural tidak lain yaitu Prancis.

Salah satu mural atau lukisan dinding yang paling terkenal pada saat itu yaitu mural karya Pablo Picasso.

Dikutip mantrasukabumi.com dari laman imural.id, bahwa Pablo Picasso membuat sebuah mural yang dinamakan Guernica atau Guernica y Luno.

Mural art ini dibuat pada saat terjadinya peristiwa perang sipil di Spanyol pada tahun 1937.

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: imural.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x