Profil Ustadz Yahya Waloni, Penceramah yang Ditangkap Diduga Terkait Kasus Penodaan Agama

- 26 Agustus 2021, 20:40 WIB
Profil Ustadz Yahya Waloni, Penceramah yang Ditangkap Diduga Terkait Kasus Penodaan Agama./*
Profil Ustadz Yahya Waloni, Penceramah yang Ditangkap Diduga Terkait Kasus Penodaan Agama./* /Jurnal Presisi/youtube.com/zhinyalislam

 

MANTRA SUKABUMI - Polri telah melakukan penangkapan terhadap sosok penceramah Ustadz Yahya Waloni,

Ustadz Yahya Waloni ditangkap oleh tim dari Direktorat Tindak Pidana Siber (Dittipidsiber) Bareskrim Polri.

Ustad Yahya Waloni dikenal sebagai penceramah yang biasanya bertopik pada kristenisasi dan misionaris.

Baca Juga: Shopee Gandeng Bintang Internasional Jackie Chan dan Joe Taslim di Iklan Shopee 9.9 Terbaru

Topik ceramah Ustadz Yahya Waloni tersebut karena berhubungan dengan latar belakangnya sebelum masuk islam yakni seorang pendeta.

Ustad Yahya Waloni sebelumnya terdaftar sebagai pendeta pada Badan Pengelola Am Sinode GKI di Tanah Papua, Wilayah VI Sorong-Kaimana.

Ceramahnya terkenal frontal dan blak-blakan. Kerap kontroversial dengan topik utamanya misionaris dan kristenisasi.

Sebelumnya Ustad Yahya diberi nama Yahya Yopie Waloni, lahir di Kota Manado 30 November 1970.

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah