7 Fakta Menarik Dedi Mulyadi, Politisi yang Bongkar Modus Pengemis Pura Pura Cacat Hingga Pernah Jualan Beras

- 13 September 2021, 18:25 WIB
7 fakta menarik Dedi Mulyadi
7 fakta menarik Dedi Mulyadi /Instagram @dedimulyadi71/

MANTRA SUKABUMI - Berikut 7 fakta menarik Dedi Mulyadi, politisi yang membongkar modus pengemis pura pura cacat hingga pernah berjualan beras.

Nama Dedi Mulyadi sudah dikenal luas masyarakat Indonesia. Ia kini menjabat sebagai Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI Komisi IV.

Sosok Dedi Mulyadi selalu menjadi sorotan dengan berbagai aksinya yang sering ia unggah di berbagai akun media sosial miliknya.

Baca Juga: Momen Dedi Mulyadi Bongkar Pengemis Pura pura Cacat: Bapak Tidak Ada Biat Baik, Diangkut Satpol PP

Baca Juga: Jarang Terlihat Bersama, Ini Momen Kebersamaan Dedi Mulyadi dan Anne Ratna Mustika dengan Ni Hyang Sukma Ayu

Seperti baru-baru ini Dedi Mulyadi membongkar modus pengemis yang pura pura cacat dan meminta-minta kepada masyarakat.

Dedi Mulyadi sendiri merupakan pria kelahiran Subang, 11 April 1971. Pria berusia 50 tahun itu merupakan anak dari pasangan Sahlin Ahmad Suryana dan Karsiti.

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber berikut 6 fakta menarik dari Dedi Mulyadi diantaranya:

1. Pernah berjualan beras dan gorengan

Halaman:

Editor: Andriana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x