Begal Kembali Beraksi, Pria Banyuwangi Selamat Usai Dikeroyok 4 Begal Bersajam Samurai

- 30 April 2020, 09:40 WIB
Korban Begal Haryono diperiksa anggota Polsek Tegalsari
Korban Begal Haryono diperiksa anggota Polsek Tegalsari /Istimewa/Jaenudin/Kabar Rakyat/

Dikatakan Iptu Lipur, bahwa dari keterangan korban pembegalan. 4 pelaku, berkendara Yamaha Vixion membawa samurai dua orang dan yang berkendara Honda Beat dua orang membawa celurit.

"Dalam aksi tarung korban dengan begal. Ditemukan bercak darah. Diduga darah dari pelaku begal. Yang diduga terkena bagian lehernya. Mereka menyerah dan memilih kabur. Sebelum warga datang kelokasi kejadian," jelas Kapolsek Tegalsari Iptu Lipur.

Baca Juga: 96.000 Rapid Tes Disebar, 2 Ribu Warga Jabar Terdeteksi Positif Corona

Artikel ini telah tayang sebelumnya di kabarbesuki.pikiran-rakyat.com dengan judul "Dikeroyok 4 Begal Bersajam Samurai, Pria Blok Agung Ini Selamat"

Bahkan, kata Iptu Lipur, aparat Pemerintah Desa Karangdoro, salah satunya Kepala Desa. Berupaya membantu korban dan kepolisian, mencari tahu keberadaan pelaku. Salah satunya, menghubungi pihak-pihak medis, baik klinik maupun rumah sakit terdekat.

"Bila mana ada orang terluka dibagian leher, karena senjata tajam. Pihak medis klinik atau rumah sakit silahkan menghubungi petugas kepolisian atau pihak desa Karangdoro," imbuhnya.

Tetap waspada dan jangan bertindak main hakim sendiri. Pesan dari kepolisian, Polresta Banyuwangi sudah disampaikan pada publik bersamaan pandemi Covid-19.

Baca Juga: Kelulusan SMA/SMK Diumumkan Sabtu 2 Mei, Pastikan Siswa tak Corat-coret Seragam dan Konvoi

Seperti diberitakan Kabar Rakyat, tentang Video viral terkait aksi begal terjadi di Dusun Blok Agung, Desa karang doro, Kecamatan Tegalsari Kabupaten Banyuwangi, diunggah satu jam lalu, Rabo malam (29/4/2020).

Peristiwa itu, diunggah di facebook. Pemilik akun, Rteb Aris disebarkan di Informasi Banyuwangi. Unggahen video itu sudah dilihat netizen sebanyak 571 tayangan, mendapat 32 like, 11 komenter dari netizen.**

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min

Sumber: Kabar Besuki


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah