Bantah Ketum Gerindra Jadi King Maker, Sekjen Ahmad Muzani: Prabowo Subianto Tetap Maju pada Pilpres 2024

- 4 Juni 2022, 20:00 WIB
Sekjen Partai Gerindra, Ahmad Muzani Dalam waktu dekat akan mendeklarasikan Prabowo Subianto sebagai Capres 2024.
Sekjen Partai Gerindra, Ahmad Muzani Dalam waktu dekat akan mendeklarasikan Prabowo Subianto sebagai Capres 2024. /Setkab RI

Baca Juga: Profil Prabowo Subianto yang Diminta Said Didu Angkat Bicara Soal Kapal Perang China di Laut Natuna

Terkait dengan rencana deklarasi, Muzani mengatakan saat ini Gerindra sedang mencari waktu dan lokasi yang tepat untuk secara resmi mendeklarasikan pencalonan Prabowo untuk Pilpres 2024.

“Kami sedang mencari waktu yang tepat tempat yang pas untuk kapan Prabowo Subianto kita deklarasikan sebagai calon presiden yang diusung oleh partai Gerindra, dalam bulan-bulan ke depan kami akan segera mendeklarasikan,” tegas Muzani.

“Untuk itu kami instruksikan kepada seluruh kader Gerindra di desa-desa, di kelurahan, kecamatan, kabupaten, dan provinsi.

Serta seluruh anggota DPRD Gerindra tingkat 1 dan 2, dan DPR RI untuk bersiap-siap memenangkan Prabowo Subianto sebagai presiden tahun 2024,” tutup Muzani.***

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah