Simak! Inilah Sejarah Singkat Hari Pramuka Republik Indonesia yang wajib Kamu ketahui

- 3 Agustus 2022, 10:10 WIB
Simak! Inilah Sejarah Singkat Hari Pramuka Republik Indonesia yang wajib Kamu ketahui
Simak! Inilah Sejarah Singkat Hari Pramuka Republik Indonesia yang wajib Kamu ketahui /

Untuk sejarah gerakan pramuka di Indonesia dimulai sejak tahun 1912.

Yang mana cikal bakal pramuka Indonesia adalah didirikannya organisasi Nederlandsche Padvinders Organisatie (NPO) bentukan Belanda.

Baca Juga: Lengkap, Contoh Teks Susunan Acara Upacara Bendera Hari Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 2022 untuk MC

Kemudian pada tahun 1916, organisasi tersebut berganti nama menjadi Nederlands-Indische Padviders Vereeniging (NIPV).

Yang mana Pramuka merupakan singkatan dari praja muda karana, yang memiliki arti rakyat muda yang suka berkarya.

Namun dalam dunia internasional, Pramuka disebut dengan istilah 'Kepanduan'.

Namun sejarah pramuka di Indonesia tidak terlepas dari Gagasan Baden PowelI yang merupakan Bapak Pandu sedunia.

Sebagaimana Lord Robert Baden-Powell Of Gilwell menuliskan pengalaman dalam pembinaan remaja di negara lnggris yang kemudian tumbuh berkembang menjadi gerakan kepanduan (kepramukaan).

Yang mana Jambore adalah pertemuan pramuka penggalang dalam bentuk perkemahan besar yang diselenggarakan oleh Kwartir Gerakan Pramuka dari tingkat yang paling ranting sampai tingkat nasional.

Pada tahun 1986 saya termasuk salah satu dari 60 peserta Jamnas utusan Sulawesi Selatan yang di pusatkan di Bumi Perkemahan Cibubur Jakarta.

Halaman:

Editor: Rina Karlina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah