Selamat Hari Masyarakat Adat Internasional 2022, Inilah Kata-kata Bijak yang Bisa Dijadikan Status di Medsos

- 8 Agustus 2022, 12:30 WIB
Selamat Hari Masyarakat Adat Internasional 2022, Inilah Kata-kata Bijak yang Bisa Dijadikan Status di Medsos
Selamat Hari Masyarakat Adat Internasional 2022, Inilah Kata-kata Bijak yang Bisa Dijadikan Status di Medsos /Freepik.com/jcomp


MANTRA SUKABUMI - Berikut kami sajikan informasi mengenai Hari Masyarakat Adat Internasional diperingati setiap tanggal 9 Agustus.

Hari Masyarakat Adat Internasional ditetapkan oleh Perserikatan Bangsa-Bangsa pada tanggal 23 Desember 1994.

Tujuan memperingati Hari Internasional Masyarakat Adat adalah untuk mengapresiasi pertama kali dibentuknya Kelompok Kerja Hak-hak Masyarakat Adat di Perserikatan Bangsa Bangsa.

Mari rayakan Hari Masyarakat Adat Internasional 2022 dengan membagikan ucapan selamat di media sosial seperti Facebook, Twitter, WhatsApp, Instagram dan lainnya.

Baca Juga: 9 Agustus 2022 Diperingati Hari Masyarakat Adat Internasional, Ini Sejarah Singkatnya

Dirangkum mantrasukabumi.com melalui berbagai sumber pada Minggu, 8 Agustus 2022 berikut kata-kata bijak untuk memperingati Hari Masyarakat Adat Internasional 2022.

1. Lestarikan dan jagalah budaya dari leluhur kita berilah yang terbaik bagi bangsa negara Indonesia. Selamat Hari Masyarakat Adat Internasional 2022

2. Apa yang sudah kita berikan untuk Indonesia. Jika belum maka jagalah alam dan kelestariannya. Selamat Hari Internasional Masyarakat Adat.

3. Akankah budaya kita menjadi milik bangsa lain? Sudahkah dirimu rela? Jika tidak, mari lestarikan bersama-sama. Selamat Hari Masyarakat Adat Internasional2022.

4. Tetaplah bangsaku menjadi bagian dari Indonesia. Selamat Hari Masyarakat Adat Internasional 2022.

5. Warisan tidak harus uang dan materi. Saat ini Indonesia punya warisan yang dikagumi bangsa dan negara lain. Selamat Hari Masyarakat Adat Internasional 2022.

6. Jika dirimu merasa bangga dengan berbudaya. Maka selalu kau jaga dan lestarikan sepenuh hati. Selamat Hari Masyarakat Adat Internasional 2022.

7. Tepat di hari ini 9 Agustus, adat kebudayaan bangsa Indonesia telah resmi menjadi warisan yang wajib untuk dilestarikan. Selamat Hari Masyarakat Adat Internasional 2022

Baca Juga: Quotes Hari Masyarakat Adat Internasional 9 Agustus 2022, Kata Bijak Tokoh Dunia yang Penuh Makna

8. Aku bangga dengan dengan adat dan istiadat budayaku. Selamat Hari Masyarakat Adat Internasional 2022.

9. Warisan budaya dari bangsaku Indonesia teramat indah dikenang. Selamat Hari Masyarakat Adat Internasional 2022

10. Lihatlah seberapa besar pengorbanan yang harus mereka keluarkan hanya untuk melihat kita bangga akan warisan yang diberikan. Selamat Hari Masyarakat Ada

Itulah informasi mengenai kata-kata bijak untuk memperingati Hari Masyarakat Adat Internasional 2022.***

Editor: Azka Jauhar Kamila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x