Peringatan HKAN 2022, Begini Sejarah Singkat Hari Konservasi Alam Nasional 10 Agustus

- 10 Agustus 2022, 13:30 WIB
Peringatan HKAN 2022, Begini Sejarah Singkat Hari Konservasi Alam Nasional 10 Agustus
Peringatan HKAN 2022, Begini Sejarah Singkat Hari Konservasi Alam Nasional 10 Agustus /

 

MANTRA SUKABUMI - Berikut ini sejarah singkat peringatan Hari Konservasi Alam Nasional atau HKAN 2022 yang dirayakan hari ini Rabu, 10 Agustus 2022.

Sebagaimana diketahui, peringatan Hari Konservasi Alam Nasional atau HKAN tahun ini jatuh pada Selasa, 10 Agustus 2022.

Yang mana kegiatan peringatan Hari Konservasi Alam Nasional 2022 diselenggarakan di Taman Nasional Bali Barat mulai tanggal 31 Agustus hingga 3 September 2022.

Baca Juga: Isi Kandungan Surat Ali Imran Ayat 43-44 Lengkap dengan Tulisan Arab dan Terjemah

Adapun, peringatan Hari Konservasi Alam Nasional HKAN 2022 ini mengangkat tema "Amertha Taksu Abhinaya Memulihkan Alam untuk Kesejahteraan Masyarakat."

Dikutip mantrasukabumi.com dari akun Instagram@harikonservasialamnasional
pada Rabu, 10 Agustus 2022, Hari Konservasi Alam Nasional atau HKAN 2022 dilakukan dengan tujuan untuk mengampanyekan pentingnya konservasi alam bagi kesejahteraan masyarakat.

Selain itu, Hari Konservasi Alam Nasional ini bertujuan untuk mengedukasi dan mengajak masyarakat untuk berperan aktif dalam menyelamatkan ekosistem alam.

Dimana peringatan ini dikoordinir langsung oleh kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Republik Indonesia.

Oleh karena itu, Hari Konservasi Alam Nasional ini diperingati setiap tahunnya dengan di adakan serangkain acara salah satunya tentu saja agenda konservasi alam.

Halaman:

Editor: Ilham Hambali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x