Bukan 366 Hari, Ternyata Jumlah Hari di Tahun 2023 Segini Jumlahnya?

- 1 Januari 2023, 08:40 WIB
Bukan 366 Hari, Ternyata Jumlah Hari di Tahun 2023 Segini Jumlahnya?
Bukan 366 Hari, Ternyata Jumlah Hari di Tahun 2023 Segini Jumlahnya? /pexel

MANTRA SUKABUMI - Perdebatan tentang jumlah hari di Tahun 2023 kini sampai trending di Twitter.

Bagi anda yang ingin mengetahui jumlah hari Tahun 2023 ada berapa bisa simak artikel berikut sampai akhir.

Tahun 2023 bukanlah tahun kabisat sehingga jumlah hari sama dengan tahun sebelumnya yaitu 365 hari.

Baca Juga: Link Twibbon Hari Amal Bakti Kemenag RI ke 76, Meriahkan HUT HAB Tahun 2023 Berbagi Frame Foto Keren

Hal ini lataran tahun kabisat biasanya terjadi setiap 4 tahun sekali.

Untuk tahun kabisat sendiri diprediksi akan terjadi di tahun 2024.

Nah, untuk perdebatan mengenai jumlah hari di Tahun 2023 adalah 365 hari.

Dalam hal ini memang tidak permasalahan mengenai jumlah hari 365 hari atau 366 hari.

Di Tahun 2023 yang perlu dipermasalahkan adalah rencana apa yang akan kita capai.

Halaman:

Editor: Ade Saepul Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x