WASPADA 32 Kabupaten dan Kota dengan Zona Merah COVID 19 di Indonesia

- 28 Agustus 2020, 05:59 WIB
Tangkap Layar WASPADA 32 Kabupaten dan Kota dengan Zona Merah COVID 19
Tangkap Layar WASPADA 32 Kabupaten dan Kota dengan Zona Merah COVID 19 /mantrasukabumi.com/Youtube: Sekretariat Presiden

MANTRA SUKABUMI – Pandemi Covid-19 rupanya belum berakhir, jumlah kasus positif kian bertambah seiring berjalannya waktu.

Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19, Wiku Bakti Bawono Adisasmito, mengatakan ada 32 kabupaten atau kota di Indonesia berstatus zona merah atau berisiko tinggi terhadap Covid-19.

Dilansir mantrasukabumi.com dari LIVE: Keterangan Pers Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19, 27 Agustus 2020, disebutkan penambahan kasus positif sebesar 2.719 dan jumlah kasus Aktif menurun 22% dari sebelumnya berjumlah 24%. Sedangkan jumlah kasus sembuh, sebesar 118.575 atau sebesar 72.8% ada kenaikan dari sebelumnya 71,5%.

Baca Juga: MAAF, Anda tidak Bisa Menerima BLT Rp600 Ribu Sebelum 6 Syarat Resmi Ini Terpenuhi

Baca Juga: KABAR GEMBIRA, Bioskop Kembali Dibuka Karena Akan Meningkatkan Imunitas

 

Tangkap Layar WASPADA 32 Kabupaten dan Kota dengan Zona Merah COVID 19
Tangkap Layar WASPADA 32 Kabupaten dan Kota dengan Zona Merah COVID 19

32 Kabupaten atau kota yang berstatus zona merah Covid-19 diantaranya adalah;

  1. Kota Ambon
  2. Gorontalo
  3. Kota Balikpapan
  4. Kota Bontang
  5. Kota Samarinda
  6. Barito Utara
  7. Kota Palangkaraya
  8. Barito Selatan
  9. Hulu Sungai Utara
  10. Hulu Sungai Tengah
  11. Balangan
  12. Kotabaru
  13. Tanah Laut
  14. Tapin
  15. Sidoarjo
  16. Kota Surabaya
  17. Pasuruan
  18. Tuban
  19. Kota Bogor
  20. Kendal
  21. Kudus
  22. Jakarta Utara
  23. Jakarta Pusat
  24. Jakarta Timur
  25. Jakarta Selatan
  26. Jakarta Barat
  27. Muara Enim
  28. Kota Padang
  29. Deli Serdang
  30. Kota Medan
  31. Kota Sibolga
  32. Aceh Besar

Baca Juga: Menyeramkan, Dua Binatang Buas ini Pertanda Kiamat di Depan Mata

Wiku menyebut, dari 32 kabupaten atau kota tersebut, 17 di antaranya berubah dari status sedang menjadi berisiko tinggi terhadap Covid-19.  Diantaranya adalah,

  1. Kota Padang
  2. Kota Sibolga
  3. Muara Enim
  4. Jakarta Slatan
  5. Jakarta Timur
  6. Kota Bogor
  7. Kudus
  8. Kendal
  9. Pasuruan
  10. Tuban
  11. Barito Selatan
  12. Barito Utara
  13. Tapin
  14. Hulu Sungai Utara
  15. Balangan
  16. Tanah Laut
  17. Kota Bontang

Baca Juga: KABAR GEMBIRA, Bioskop Kembali Dibuka Karena Akan Meningkatkan Imunitas

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min

Sumber: Sekretariat Presiden


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x