Tahap 2 Telah Disalurkan dan Dapat Langsung di Cairkan, Kemnaker : Menjaga Daya Beli Pekerja

- 6 September 2020, 12:19 WIB
September pastikan Bank BCA dan Mandiri juga Bank Swasta Lainnya BLT Rp600 Ribu Akan di Transfer
September pastikan Bank BCA dan Mandiri juga Bank Swasta Lainnya BLT Rp600 Ribu Akan di Transfer /Biro Humas Kemnaker

MANTRA SUKABUMI - Sebagai salah satu langkah pemerintah untuk tetap menjaga stabilitas ekonomi Negera yakni dengan menyalurkan berbagai bantuan di masa pandemi Covid-19.

Bantuan yang disalurkan oleh Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) adalah bantuan subsidi gaji karyawan dengan upah di bawah Rp5 juta.

Program bantuan ini disalurkan agar kemampuan daya beli karyawan di masa pandemi Covid-19 tetap dapat terjaga.

Baca Juga: BLT Rp600 Ribu Tahap 1 Bank BCA dan Swasta Banyak yang Belum Cair, Ternyata Ini Alasannya

Baca Juga: Kapan Bank Swasta Cair? Tenang, 3 Juta Data BLT Rp600 Ribu Tahap 2 Telah di Serahkan Kemnaker

Sehingga karyawan dengan gaji di bawah Rp5 juta dapat merasakan kesejahteraan meskipun di masa pandemi Covid-19 yang masih berlangsung.

Penuh harapan dari pemerintah setelah mendapatkan bantuan tersebut dapat dimanfaatkan sebaik mungkin dan digunakan untuk membeli produk-produk lokal dan UMKM.

Baca Juga: Kemnaker, Sudah 2.310.974 Pekerja Menerima BLT Rp600 Ribu Tahap 1 Selanjutnya Tahap 2

Sepeti yang disampaikan oleh Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziah pada Sabtu, 5 September 2020.

Halaman:

Editor: Fauzan Evan

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x