Wanita Simpanan Ancam Anggota DPR Ini Jika Tak Cabut UU Cipta Kerja

- 11 Oktober 2020, 05:20 WIB
Sejumlah wanita mengaku simpanan pejabat membuat video berisi ancaman untuk anggota DPR agar menolak Omnibus Law UU Cipta Kerja
Sejumlah wanita mengaku simpanan pejabat membuat video berisi ancaman untuk anggota DPR agar menolak Omnibus Law UU Cipta Kerja /

MANTRA SUKABUMI - Pengesahan Omnibus Law UU Cipta Kerja oleh DPR RI menyisakan polemik.

Selain menuai penolakan dari berbagai kalangan, pengesahan itu juga membuat heboh masyarakat.

Pasalnya muncul video melalui Tik Tok dari perempuan yang mengaku sebagai istri simpanan anggota DPR RI.

Baca Juga: Cek Fakta: Rumah Puan Maharani Dibakar Pendemo UU Cipta Kerja, Simak Faktanya

Baca Juga: Anies Baswedan Tidak Diberi Kesempatan Bicara oleh Jokowi Saat Rapat dengan Seluruh Gubernur

Wanita itu bahkan mengancam akan melaporkan kepada istri mereka dan membuka informasi kepada masyarakat.

Salah satunya adalah akun TikTok @grey.ovirza.

Dia tak segan menyebut warna partai anggota dewan yang pernah memiliki hubungan spesial dengannya.

"Abang DPR dari partai kuning kesayangan aku, revisi omnibus law nya atau aku aduin ke istri abang," tulisnya.

Halaman:

Editor: Andriana

Sumber: Tik Tok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x