Terlengkap dan Terbaru! Inilah 20 Soal Pretest PPG 2022 dan Kunci Jawaban Guru Kelas SD

- 13 Februari 2022, 21:15 WIB
Terlengkap dan Terbaru! Inilah 20 Soal Pretest PPG 2022 dan Kunci Jawaban Guru Kelas SD
Terlengkap dan Terbaru! Inilah 20 Soal Pretest PPG 2022 dan Kunci Jawaban Guru Kelas SD /YouTube M ADON ANWAR

Jawaban: C

11. Membuktikan potensi sumber daya alam di Indonesia. (diberikan soal kasus) Negara Indonesia memiliki sumber daya alam yang melimpah, salah satunya yaitu timah. Daerah yang menghasilkan lebih dari 20% produksi timah putih dunia adalah . . .

A. Pulau Bangka, Belitung, dan Singkep
B. Kepulauan Natuna
C. Pulau Bali, Lombok, Nusa Penida
D. Pulau Kalimantan

Jawaban: A

12. Merencanakan penggunaan ICT dalam pembelajaran IPS SD
Pada pemebelajaran IPS kelas V dengan materi Perjuangan Bangas Indonesia Melawan Penjajah, Pak Ridwan ingin menyajikan pemebelajaran yang menyenangkan dan mudah diingat serta dimengerti oleh anak didiknya. Media apa yang harus digunakan pak Ridwan?

A. Video
B. Slide
C. Corel draw
D. Radio

Jawaban: A

13. Mempelajari sejarah setiap masyarakat menjadi lebih baik. Pernyataan tersebut adalah manfaat mempelajari sejarah dalam hal ...

A. Sejarah dapat memberikan kesenangan dan kegembiraan
B. Sejarah dapat digunakan sebagai pedoman bagi suatu bangsa
C. Sejarah dapat dijadikan sebagai profesi
D. Sejarah dapat mengetahui kejadian masa lampau

Jawaban: B

Halaman:

Editor: Nahrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah